Cara membuat daftar isi simple otomatis di blogger

Galihrezah - kalau membuat blog di google kan enak gratis lagi, dengan kecepatan respon website yang cukup cepat sehingga cukup membantu untuk mempermudah user tanpa memikirkan server mana atau webpanel mana yang akan di gunakan,
apalagi di tambah interface blogger yang cukup simple dan mudah, nah langsung aja caranya membuat daftar isi otomatis yang simple untuk blogger,
ini codenya
<script src="http://file.galih.us/web/sitemap.js"></script><script src="http://www.galihrezah.com/feeds/posts/default?max-results=999&alt=json-in-script&callback=loadtoc"></script>
contoh punya saya http://www.galihrezah.com/p/daftar-isi.html
Semoga bermanfaat Cara membuat daftar isi simple otomatis di blogger
jika anda tertarik berlangganan silahkan simpan rss blog ini
jangan lupa jika ada saran atau kritik silahkan kirim ke email admin@galihrezah.com
tutorial ini bisa anda cari juga di google
Komentar
Posting Komentar
Sebagai orang yang berpendidikan, biasakan gunakan tatakrama berbicara jangan menggunakan bahasa binatang,
jika kalian sirik terhadap blog ini silahkan buat blog sendiri,karya sendiri, jangan hanya suka menghina karya orang namun ga bisa berkarya,Silahkan Berkomentar dengan bijak seperti manusia berakal lainnya :D,
kalau mau link kembali atau promosi juga silahkan.. yang penting sopan